Jurnal ini berisi tentang hasil-hasil penelitian yang berhubungan dengan ekonomi dan pariwisata, kajian-kajian pada jurnal ini terdiri dari kajian makro dan juga mikro. Karena begitu besar peran pariwisata bagi pembangunan ekonomi khususnya bagi Provinsi Bali, maka jurnal ini diharapkan dapat berkontribusi, berpendapat, beropini, dan memberikan solusi bagi pembangunan pariwisata tersebut khususnya bagi pembangunan pariwisata Bali dan Indonesia.

Akhirnya, kami team redaktur Jurnal Ekonomi dan Pariwisata Program Studi Manajemen Universitas Dhyana Pura Bali mengucapkan selamat membaca dan mengkritisi hasil kajian dan penelitian ini serta jika berkenan, dapat menjadi kontibutor pada penerbitan jurnal pada periode berikutnya. Semoga jurnal ini benar-benar menjadi wahana berkomunikasi dan bertukar informasi ilmiah khususnya untuk memperkuat pembangunan perekonomian dan pembangunan pariwisata Bali.

E-ISSN: 3064-3252

Vol. 20 No. 1 (2025): Jurnal Ekonomi dan Pariwisata

Published: 2025-02-14

STRATEGI PENGEMBANGAN PANTAI KEDUNGU SEBAGAI DAYA TARIK WISATA KEKINIAN DI KABUPATEN TABANAN

Evy Fitri Nur Laili, I Gusti Bagus Rai Utama, Putu Chris Susanto

1-7

Abstract views: 12 , PDF downloads: 13
Abstract views: 18 , PDF downloads: 8

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI WISATAWAN MENGINAP DI HOTEL HYATT REGENCY BALI

Cornelius Eduard Diaz Murti Sadewa, I Gusti Bagus Rai Utama, Putu Chris Susanto

18-26

Abstract views: 13 , PDF downloads: 4

FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEPUASAN WISATAWAN BERKUNJUNG DI DESA WISATA PENGLIPURAN BANGLI-BALI

Ni Kadek Feby Sukmaningsih, Christimulia Purnama Trimurti, I Gede Agus Mertayasa

27-35

Abstract views: 16 , PDF downloads: 10

STRATEGI PENGEMBANGAN WISATA ALAM DANAU SANO NGGOANG SEBAGAI DAYA TARIK WISATA DI KABUPATEN MANGGARAI BARAT

Agnesia Benedikta Rabenak, I Gusti Bagus Rai Utama, Putu Stevan Eka Putra

36-40

Abstract views: 9 , PDF downloads: 4
View All Issues

E-ISSN: 3064-3252