PENGARUH SUMBER KARBON TERHADAP PENINGKATAN PRODUKSI ASAM GAMMA AMINOBUTIRAT (GABA) LACTOBACILLUS PLANTARUM PH715
Article Sidebar
Published:
Jan 4, 2021
Dimensions
Altmetrics
Statistics
Read Counter : 176
Download : 187
Main Article Content
Abstract
ABSTRAK
Asam Gamma-Aminobutyric (GABA) adalah asam amino non-protein yang diproduksi melalui
dekarboksilasi glutamate oleh enzim glutamate dekarboksilase (GAD). Produksi GABA oleh bakteri
asam laktat dapat ditingkatkan melalui pengaturan komposisi nutrisi pada media tumbuh salah
satunya adalah penggunaan sumber karbon. Penelitian ini bertujuan mengetahui peningkatan
produksi GABA Lactobacillus plantarum PH715 pada berbagai sumber karbon. Media pertumbuhan
yang digunakan ada;ah MRS dengan 2% MSG dan 1% sumber karbon. Sumber karbon yang
digunakan yaitu fruktosa, glukosa, laktosa dan sukrosa. Peningkatan konsentrasi GABA
menggunakan metode TLC densitometry, populasi bakteri dengan metode pengenceran dan
sebar, pH dengan pH meter. Dari hasil penelitian didapatkan penambahan 1% fruktosa
menghasilkan GABA 341,67±4,55 μg/ml, pada pH 3,9533±0,006 dan populasi
8,9433±0,17cfu/ml, penambahan 1% glukosa menghasilkan GABA 338,60±8,64 μg/ml, dengan
pH 3,9567±0,006 dan populasi 9,1400±0,11cfu/ml, penambahan 1% laktosa menghasilkan GABA
tertinggi 383,86±2,39 μg/ml pada pH 4,0233±0,011 dan populasi 9,3900±0,10 cfu/ml dan
penambahan 1% sukrosa menghasilkan GABA 312,70±5,70 μg/ml, pada pH 3,9433±0,006 dan
populasi 8,9410±0,07cfu/ml. Simpulannya adalah penambahan 1% sumber karbon mampu
meningkatan produksi GABA secara signifikan (p<0,05).
Kata Kunci : gaba, lactobacillus plantarum, sumber karbon
Asam Gamma-Aminobutyric (GABA) adalah asam amino non-protein yang diproduksi melalui
dekarboksilasi glutamate oleh enzim glutamate dekarboksilase (GAD). Produksi GABA oleh bakteri
asam laktat dapat ditingkatkan melalui pengaturan komposisi nutrisi pada media tumbuh salah
satunya adalah penggunaan sumber karbon. Penelitian ini bertujuan mengetahui peningkatan
produksi GABA Lactobacillus plantarum PH715 pada berbagai sumber karbon. Media pertumbuhan
yang digunakan ada;ah MRS dengan 2% MSG dan 1% sumber karbon. Sumber karbon yang
digunakan yaitu fruktosa, glukosa, laktosa dan sukrosa. Peningkatan konsentrasi GABA
menggunakan metode TLC densitometry, populasi bakteri dengan metode pengenceran dan
sebar, pH dengan pH meter. Dari hasil penelitian didapatkan penambahan 1% fruktosa
menghasilkan GABA 341,67±4,55 μg/ml, pada pH 3,9533±0,006 dan populasi
8,9433±0,17cfu/ml, penambahan 1% glukosa menghasilkan GABA 338,60±8,64 μg/ml, dengan
pH 3,9567±0,006 dan populasi 9,1400±0,11cfu/ml, penambahan 1% laktosa menghasilkan GABA
tertinggi 383,86±2,39 μg/ml pada pH 4,0233±0,011 dan populasi 9,3900±0,10 cfu/ml dan
penambahan 1% sukrosa menghasilkan GABA 312,70±5,70 μg/ml, pada pH 3,9433±0,006 dan
populasi 8,9410±0,07cfu/ml. Simpulannya adalah penambahan 1% sumber karbon mampu
meningkatan produksi GABA secara signifikan (p<0,05).
Kata Kunci : gaba, lactobacillus plantarum, sumber karbon
Article Details
How to Cite
Nursini, N. W., & Yogeswara, I. B. A. (2021). PENGARUH SUMBER KARBON TERHADAP PENINGKATAN PRODUKSI ASAM GAMMA AMINOBUTIRAT (GABA) LACTOBACILLUS PLANTARUM PH715. Seminar Ilmiah Nasional Teknologi, Sains, Dan Sosial Humaniora (SINTESA), 3. https://doi.org/10.36002/snts.v0i0.1262
Section
Articles
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.