Analisis Prosedur Pengeluaran Operasional Proyek pada PT. Sinarbali Binakarya

Main Article Content

Desandro Nahak
I Wayan Suarjana

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis prosedur pengeluaran operasional proyek pada PT. Sinarbali Binakarya serta mengidentifikasi faktor-faktor yang mempengaruhi persetujuan, penolakan, dan penundaan pengajuan pengeluaran. Penelitian menggunakan pendekatan deskriptif kualitatif dengan pengumpulan data melalui wawancara mendalam kepada pihak-pihak terkait, dan studi dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat beberapa faktor yang mempengaruhi keputusan persetujuan, penolakan, dan penundaan pengajuan pengeluaran, antara lain kelengkapan dokumen, kesesuaian anggaran, dan urgensi kebutuhan. Pengajuan yang tidak lengkap atau tidak sesuai anggaran cenderung ditolak atau ditunda. Berdasarkan penelitian tersebut maka perlu adanya perbaikan dan penyederhanaan prosedur pengajuan pengeluaran, serta peningkatan kualitas dokumentasi untuk mempercepat proses persetujuan. Simpulan dari penelitian ini adalah prosedur pengeluaran operasional proyek pada PT. Sinarbali Binakarya perlu terus ditingkatkan untuk mencapai efisiensi dan efektivitas dalam pengelolaan keuangan proyek.

Article Details

How to Cite
Nahak, D., & Suarjana, I. W. (2025). Analisis Prosedur Pengeluaran Operasional Proyek pada PT. Sinarbali Binakarya. Seminar Ilmiah Nasional Teknologi, Sains, Dan Sosial Humaniora (SINTESA), 7, 553–560. Retrieved from https://jurnal.undhirabali.ac.id/index.php/sintesa/article/view/3623
Section
Articles

References

Amelia, R. (2021). Manajemen Organisasi: Teori dan Aplikasi. Jakarta: Penerbit GHI.

DPR RI. (2015). Dokumen RJ1-20150921-113904-7848.

Ervianto. (2002). Pengantar Manajemen Konstruksi. Jakarta: Penerbit XYZ.

Kerzner, H. (2009). Project Management: A Systems Approach to Planning, Scheduling, and Controlling. New York: Wiley.

Kerzner, H. (2020). Project Management: A Systems Approach to Planning, Scheduling, and Controlling. New York: Wiley.

Nurhaliza, S. (2021). Komunikasi Bisnis dan Transparansi Proses Pengajuan. Jurnal Komunikasi Bisnis, 5(2), 78-89.

Prasetyo, J. (2022). Manajemen Operasional: Teori dan Praktik. Yogyakarta: Penerbit DEF.

Rofiq, A. (2021). Peran Perusahaan Konstruksi dalam Pembangunan. Jurnal Konstruksi, 12(1), 45-60.

Setiawan, A. (2022). Kebijakan Publik dan Birokrasi. Jakarta: Penerbit JKL.

Tambunan, R. M. (2013). Pedoman Penyusunan: Standard Operating Procedures. Jakarta: Penerbit ABC.