Perbedaan Minat Belajar dan Kedisiplinan Belajar Siswa melalui Penerapan Model PJBL pada Mata Pelajaran Front Office di SMK Pariwisata Dalung
DOI:
https://doi.org/10.36002/jd.v3i1.2926Keywords:
Model Pembelajaran Project based-learning, Minat Belajar, KedesiplinanAbstract
Tujuan Penelitian ini adalah: Untuk mengetahui perbedaan minat dan kedesiplinan belajar melalui penerapan model pembelajaran Project Basef Learning pada mata pelajaran Front Office pada siswa kelas Xl perhotelan di SMK Pariwisata Dalung. Jenis penelitian ini adalah penelitian experimen dengan disain one grup pretest-posttest dengan teknik analisis data deskritif kuantitatif. Hasil penelitian menunjukan terdapat perbedaan minat dan kedesiplinan melalui penerapan model Project Basef Learning pada mata pelajaran Front office di kelas XI Perhotelan di SMK Pariwisata Dalung. Hasil uji normalitas pretest dan posttest kedisiplinan memiliki nilai signifikansi yaitu 0.078 > 0.05 dan 0.074 > 0.05 jadi data tersebut berdistribusi normal. Pretest dan posttest minat memiliki nilai signifikansi yaitu 0.586 > 0.05 dan 0.052 > 0.05 jadi data tersebut berdistribusi normal. Hasil Uji T berpasangan (Paired Sample T-Test) yang membandingkan pretest dan posttest kedisiplinan menunjukkan bahwa nilai signifikansi sebesar 0.000 < 0.05 dengan demikian Ho ditolak; Ha diterima. Hasil Uji T berpasangan (Paired Sample T-Test) yang membandingkan pretest dan posttest minat belajar menunjukkan bahwa nilai signifikansi sebesar 0.000 < 0.05 dengan demikian Ho ditolak; Ha diterima.
References
Anggraini, P. D., & Wulandari, S. S. (2021). Analisis Penggunaan Model Pembelajaran Project Based Learning dalam Peningkatan Keaktifan Siswa. Jurnal Pendidikan Administrasi Perkantoran, 9(2).
Fadilah, A. (2022). Peranan Penanganan Keluhan Pelanggan Dalam Meningkatkan Kepercayaan Pelanggan : Studi Pada Lintas Shuttle Btc Pasteur. Jurnal Bisnis Dan Pemasaran, 12(),
Kurniasih, F., & Wijaya, H. (2019). Peran Kepemimpinan Kepala Sekolah Dalam Meningkatkan Kedisiplinan Siswa Di Sdn Embung Tangar Kecamatan Praya Barat. JUPE : Jurnal Pendidikan Mandala, 4(5). https://doi.org/10.58258/jupe.v4i5.937
Setiawan, A., Nugroho, W., & Widyaningtyas, D. (2022). Pengaruh Minat Belajar Terhadap Hasil Belajar Siswa Kelas VI SDN 1. 2(2). https://doi.org/10.55933/tjripd.v2i2.373
Pangestu, A. F., & Rahayu, E. T. (2022). Efektif Project Based Learning Model Dalam Kurikulum Merdeka Terhadap Kedesiplinan Siswa Pada Pembelajaran Bola Voli. Jurnal Pendidikan dan Konseling, 5(1). https://doi.org/10.31004/jpdk.v5i1.11933
Pratiwi, S. I. (2020). Pengaruh Ekstrakurikuler Pramuka terhadap Karakter Disiplin Siswa Sekolah Dasar. Edukatif : Jurnal Ilmu Pendidikan, 2(1), 62–70. https://doi.org/10.31004/edukatif.v2i1.90
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 JAKADARA: JURNAL EKONOMIKA, BISNIS, DAN HUMANIORA

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.