PROTOTIPE SISTEM INFORMASI PENDAFTARAN PESERTA PEKAN OLAHRAGA PROVINSI BALI

Main Article Content

Agus Aan Jiwa Permana
Ni Putu Dwi Sucita Dartini

Abstract

ABSTRACT
With the progress of information, data exchange can run more easily because there are many facilities for sharing data. One of them is by email and website. By utilizing the website, the registration process can be done online and the registration process can be done easily from anywhere. In addition, data collection can also be done easily, making it suitable for use in the registration process for participants in the provincial sports week (Porprov) especially in Bali. Porprov Bali in its implementation process in Singaraja yesterday still collected athletes data using excel files, both in the process of distributing and recording the data. So that it will take a lot of time to recapitulate the athlete's data, then a lot of time will be needed to collect back-up files for the committee from branch managers from all districts in Bali. Based on the explanation, the authors collaborated with colleagues in the physical and sports education department to develop a database for online Porprov. This study have produced a program prototype to register.
Keywords: data sharing, Athlete Registration, Porprov Bali
ABSTRAK
Dengan kemajuan informasi, pertukaran data dapat berjalan lebih mudah karena terdapat banyak fasilitas untuk melakukan sharing data seperti dengan email dan website. Proses pendaftaran berbasis web dapat dilakukan secara online dan proses pendaftaran dapat dilakukan dengan mudah dari manapun. Selain itu pengumpulan data juga dapat dilakukan dengan mudah, sehingga cocok untuk digunakan untuk pendaftaran peserta pekan olahraga provinsi (Porprov) khususnya di Bali. Porprov Bali dalam proses pelaksanaanya di Singaraja kemarin masih mengupulkan data atlet menggunakan file excel, baik dalam proses penyebaran dan perekapan datanya. Sehingga akan menghabiskan banyak waktu untuk merekap data atlet, kemudian banyak waktu yang dibutuhkan untuk mengumpulkan berkas kempali kepada panitia dari pengurus cabang dari semua kabupaten di Bali. Berdasarkan paparan tersebut, penulis melakukan kerjasama dengan rekan di jurusan pendidikan jasmani dan keolahragaan untuk mengembangkan sebuah pendafdataran untuk altet Porprov berbasis online. Hasil penelitian ini sudah menghasilkan sebuah prototipe program untuk melakukan pendaftaran.
Katakunci: data saring, Pendaftaran Atlet, Porprov Bali

Article Details

How to Cite
Jiwa Permana, A. A., & Dartini, N. P. D. S. (2018). PROTOTIPE SISTEM INFORMASI PENDAFTARAN PESERTA PEKAN OLAHRAGA PROVINSI BALI. Jurnal Teknologi Informasi Dan Komputer, 4(2). https://doi.org/10.36002/jutik.v4i2.551
Section
Articles