SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PEMBERIAN KREDIT DENGAN METODE SIMPLE ADDITIVE WEIGHTING (SAW) PADA KOPERASI SIMPAN PINJAM EMA DUTA MANDIRI

Main Article Content

Putu Divya Febriyanti
I Nyoman Purnama
Eddy Muntina Dharma

Abstract

ABSTRACT
In the era of industrial 4.0, cooperation is required to carry out their activities by utilizing information technology. It is important to maintain service to members to be more effective and efficient. So far, the policy of assigning credit by Koperasi Simpan Pinjam Ema Duta Mandiri to customers is still done manually. This causes in the determination of credit to customers the process is still quite long, so it affects customer satisfaction. This Decision Support System can ease the decision-making process for lending credit to cooperatives Simpan Pinjam Ema Duta Mandiri, in order to be able to support in making decisions about whether or not cooperative members should be given credit loans. The lending of this credit is determined by Simple Additive Weight (SAW) method. With this system is expected as one of the alternatives to help the manager of Cooperatives Simpan Pinjam Ema Duta Mandiri in assisting the decision-making process related to lending credit to customers.
Keywords: cooperation, simple additive weight, credit
ABSTRAK
Di era industri 4.0 saat ini, mengharuskan koperasi melaksanakan setiap kegiatannya dengan memanfaatkan teknologi informasi. Hal tersebut penting dilakukan untuk menjaga pelayanan kepada anggota agar lebih efektif dan efesien. Selama ini kebijakan penetapan pemberian kredit oleh Koperasi Simpan Pinjam Ema Duta Mandiri kepada nasabah masih dilakukan secara manual. Hal tersebut menyebabkan dalam penetapan pemberian kredit kepada nasabah prosesnya masih cukup panjang, sehingga berpengaruh terhadap kepuasan pelanggan. Koperasi Simpan Pinjam Ema Duta Mandiri dapat menggunakan Sistem Pendukung Keputusan ini untuk membantu mereka dalam menentukan pilihan pinjaman kredit dengan membantu dalam penentuan kelayakan anggota koperasi. Metode Simple Additive Weight (SAW) digunakan untuk menentukan pemberian pinjaman kredit ini. Metode ini diharapkan menjadi alternatif untuk membantu manajemen Koperasi Simpan Pinjam Ema Duta Mandiri dalam mengambil keputusan mengenai pinjaman kredit untuk nasabah.
Kata Kunci : koperasi, simple additive weight (saw), kredit.

Article Details

How to Cite
Febriyanti, P. D., Purnama, I. N., & Dharma, E. M. (2022). SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PEMBERIAN KREDIT DENGAN METODE SIMPLE ADDITIVE WEIGHTING (SAW) PADA KOPERASI SIMPAN PINJAM EMA DUTA MANDIRI. Jurnal Teknologi Informasi Dan Komputer, 8(2). Retrieved from https://jurnal.undhirabali.ac.id/index.php/jutik/article/view/1595
Section
Articles